Efektivitas Ekstrak Daun Kejibeling Untuk Meningkatkan Fagositosis Makrofag dan Produksi Roi Makrofag “Studi Eksperimental pada mencit Swiss yang Diinfeksi Staphylococcus aureus

Authors

  • Annaas Budi Setyawan Stikes Muhammadiyah Samarinda Jalan Ir. H. Juanda No. 15 Samarinda Author

DOI:

https://doi.org/10.30872/jsk.v1i4.55

Keywords:

Daun kejibeling, Fagositosis, ROI makrofag

Abstract

Penelitian ini membuktikan ekstrak daun kejibeling  terhadap peningkatan fagositosis dan produksi ROI makrofag pada mencit yang diinfeksi bakteri S.aureus. Mencit dibagi menjadi empat kelompok. Kelompok kontrol (K), mencit diinfeksi bakteri S.aureus. Kelompok perlakuan (P1, P2, P3), mencit diinfeksi bakteri S.aureus diberi ekstrak daun kejibeling dengan dosis bertingkat 150;300;600mg/kgBB. Pemberian ekstrak daun kejibeling dilakukan selama delapan hari diinjeksi bakteri S.aureus 108 cfu sebanyak 0,2 mL dilakukan hari pertama secara intraperitoneal. Fagositosis makrofag dilakukan uji Annova dilanjutkan uji LDS. Produksi ROI makrofag dilakukan uji Kruskal wallis dilanjutkan uji Mann whitney U. Kedua uji hipotesis didapatkan p<0,05. Fagositosis makrofag uji LSD terdapat perbedaan bermakna kelompok kontrol(K) dengan perlakuan (P1,P2,P3) sedangkan kelompok perlakuan didapatkan perbedaan tidak bermakna yaitu; P1 dengan P3(p=0,150) dan P2 dengan P3(p=0,646). Produksi ROI makrofag pada uji Post Hoc dengan Mann Whitney menunjukkan perbedaan bermakna antar kelompok dengan nilai p<0,05. Ekstrak daun kejibeling dosis 150mg/kgBB bermakna meningkatkan fagositosis makrofag dan produksi ROI.

References

Baratawidjaja KG. Imunologi Dasar. Edisi 8. Jakarta: Balai Penerbit Fakultas kedokteran Universitas Indonesia; 2009

Christian, K., William, L. Staphylococcus aureus new evidence for intracellular persistence. Trends in Microbiology. 2008.Volume 17, Issue 2, 59-65.

Faroka, D. Rahayu, S.Rifai’i,M.Peran Senyawa Buah Mengkudu (Morinda citrifolia) Terhadap Eekspresi CD62L pada Limpa Mencit yang Diberi Paparan Staphylococcus aureus. El-Hayah Vol. 3, No.2 Maret 2013

Klein, E., D. L. Smith, and Laxminarayan. Hospitalizations and deathscaused by methicillin-Resistant Staphylococcus aureus, United States, 1999–2005. Emerg Infect Dis. 2007 Dec 13(12): 1840–6.

Lee W HAR, Intan ISMAIL. Antioxidant activity, total phenolics and total flavonoid of Syzgium polyanthum (Wight) Walp leaves. Int. J. Med.Arom. Plants, ISSN 2249–4340Vol.2No.2pp.219-228, June 2012

Lusiana,B. Pengaruh Pemberian Ekstrak Umbi Daun Dewa (Gynura pseudochina) Terhadap Aktivitas Fagositosis Makrofag Mencit C3 H Yang Diinokulasi Sel Adekarsinoma Mamma. Fakultas Kedokteran

Universitas Diponegoro. Semarang. 2006

Muskhazli M, Dirnahayu M., Nor Azwady A.A., Nurhafiza Y., Nor Dalilah E.and Che Ku Nurshaira C.K.N. Antibacterial Activity of Methanolic Crude Extracts from Selected Plant Against Bacillus cereus.Pertanika J. Trop. Agric. Sci 2009. 32 (2): 175 –183

Nathan C, Shiloh MU. Reactive Oxygen and Nitrogen Intermediates in the relationship between mammalian host and microbial pathogens. PNAS 2000; 97 (16); p8841-48

NugrahaniS, S. Ekstrak Akar, Batang dan Daun Herbba Meniran Dalam Menurunkan Kadar Glukosa Darah. KEMAS 8(1)(2012) 51-59.

Nurraihana, H. and Norfarizan-Hanoon, N. A. Phytochemistry, pharmacology and toxicology properties of Strobilanthes crispus. International Food Research Journal 2013. 20(5): 2045-2056

Rr. Sulistiyaningsih. Uji Kepekaan Beberapa Sediaan Antiseptik Terhadap Bakteri Staphylococcus aureusDan Staphylococcus aureus Resisten Metisilin (MRSA). LPM. Fakultas Farmasi. Universitas Padjajaran.2010

Tjahajati, I. Vaksinasi BCG Meningkatkan Aktivitas Fagositosis dan Sekresi Reactive Oxygen Intermediate (ROI) Pada Makrofag Peritoneum Kucing Yang Diinfeksi Dengan Mycobacterium tuber culosis. Jurnal Kedokteran Brawijaya, Vol. XXI, No. 2, Agustus 2005

Taylerson. The Health Benefits of Tea Varieties fromCamellia sinensis. The Plymouth Student Scientist, 2012, 5, (1), 304-31

Published

2015-12-31

How to Cite

Efektivitas Ekstrak Daun Kejibeling Untuk Meningkatkan Fagositosis Makrofag dan Produksi Roi Makrofag “Studi Eksperimental pada mencit Swiss yang Diinfeksi Staphylococcus aureus”. (2015). Jurnal Sains Dan Kesehatan, 1(4), 195-201. https://doi.org/10.30872/jsk.v1i4.55