Review: Perbandingan Beberapa Ekstrak Kulit Buah sebagai Anti-hiperpigmentasi
Keywords:
Ekstrak kulit buah, Anti – hiperpigmentasi, IC50Abstract
Hiperpigmentasi adalah istilah yang sering digunakan untuk menggambarkan kondisi di mana pigmentasi tidak rata di area kulit. Salah satu perawatan yang paling direkomendasikan untuk hiperpigmentasi adalah menggunakan hidrokuinon. Tetapi alternatif lain seperti bahan-bahan alami juga mendapatkan popularitas sebagai alternatif produk pencerah kulit yang baru meninjau studi klinis dengan menentukan perbandingan ekstrak kulit buah yang memiliki kemampuan terbaik untuk menghambat proses melanogenesis. Metode yang digunakan yaitu dengan pencarian data secara sistematis dengan database PubMed, NCBI dan SCOPUS yang dilakukan pada bulan Oktober 2020 yang menggunakan berbagai nama bahan, "IC50" dan "Anti - hiperpigmentasi". Diharapkan terbentuknya tinjauan literatur untuk mengungkapkan ekstrak mana yang memiliki kemampuan terbaik dalam menghambat proses melanogenesis. Ekstrak kulit jeruk, kulit apel, kulit pepaya, kulit pisang, dan terutama kulit delima yang memiliki aktivitas anti-tirosinase yang kuat dan dapat digunakan sebagai agen pemutih kulit.
Downloads
Published
2024-11-14
Issue
Section
Articles
How to Cite
[1]
K. N. . Allgisna, S. Hindun, and N. Rantika, “Review: Perbandingan Beberapa Ekstrak Kulit Buah sebagai Anti-hiperpigmentasi”, J. Sains. Kes, vol. 3, no. 2, pp. 335–342, Nov. 2024, Accessed: Oct. 02, 2025. [Online]. Available: https://jsk.ff.unmul.ac.id/index.php/JSK/article/view/240
Most read articles by the same author(s)
- Rina Mustika, Siti Hindun, Nurul Auliasari, Potensi Tanaman Sebagai Pencerah Wajah Alami , Jurnal Sains dan Kesehatan: Vol. 2 No. 4 (2020): J. Sains Kes.
Similar Articles
- Ani Anggriani, Pujani Utami, Ida Lisni, Kajian Potensi Interaksi Obat Pada Pasien Glaukoma di Salah Satu Rumah Sakit di Bandung , Jurnal Sains dan Kesehatan: Vol. 1 No. 5 (2016): J. Sains Kes.
- Danang Ardiyanto, Tofan Aries Mana, Kadar Testosteron Darah Pasien Setelah Pemberian Jamu Aprodisiaka Di Rumah Riset Jamu“Hortus Medicus” Tawangmangu , Jurnal Sains dan Kesehatan: Vol. 1 No. 5 (2016): J. Sains Kes.
- Jhon Patar Sinurat, Reh Malem Br Karo, Rinaldo Berutu, Determination of Total Flavonoid Content of Saputangan Leaves (Maniltoa grandiflora (A. Gray) Scheff) and Its Ability as Antioxidant , Jurnal Sains dan Kesehatan: Vol. 4 No. 3 (2022): J. Sains Kes.
- Muhammad Rizky Ramadhan, Yuliana Rahmah Retnaningrum, Yudanti Riastiti, Yadi Yadi, Hadi Irawiraman, Pengaruh Konsumsi Pisang Ambon (Musa paradisiaca) terhadap Penurunan Tekanan Darah Penderita Hipertensi di Puskesmas Bontang Selatan , Jurnal Sains dan Kesehatan: Vol. 3 No. 2 (2021): J. Sains Kes.
- Hajrah, Lisna Meylina, Riski Sulistiarini , Lia Puspitasari , Awal Prichatin Kusumo, Optimasi Formula Nanoemulgel Ekstrak Daun Pidada Merah (Sonneratia Caseolaris L) Dengan Variasi Gelling Agent , Jurnal Sains dan Kesehatan: Vol. 1 No. 7 (2017): J. Sains Kes.
- Alas Setiawati, Victoria Yulita Fitriani , Muhammad Amir Masruhim, Aktivitas Antiinflamasi Ekstrak Daun Ubi Jalar (Ipomoea batatas Poir.) Terhadap Tikus Putih (Rattus norvegicus) , Jurnal Sains dan Kesehatan: Vol. 1 No. 6 (2016): J. Sains Kes.
- Syamsu Eka Renaldi, Suryanto, Septina Asih Widuri, Informasi Perdagangan Akar Kuning di Pasar Tradisional Martapura dan Pasar Tradisional Rantau, Kalimantan Selatan , Jurnal Sains dan Kesehatan: Vol. 1 No. 8 (2017): J. Sains Kes.
- Rani Laras Wati, Endang Rosdiana, Valentina Adimurti Kusumaningtyas, Rancang Bangun Pendeteksi Kadar Formalin pada Mie Basah Menggunakan Sensor Warna TCS3200 , Jurnal Sains dan Kesehatan: Vol. 3 No. 5 (2021): J. Sains Kes.
- Alvira Intan Widyastuti, Dwi Saryanti, Formulasi dan Evaluasi Sediaan Nanoemulsi Ekstrak Umbi Bawang Putih (Allium sativum L.) , Jurnal Sains dan Kesehatan: Vol. 5 No. 2 (2023): J. Sains Kes.
- Andre Kusuma Ruslim, Silvia Anitasari, Sjarif Ismail, Eka Marwansyah Oli'I, Sinar Yani, Effect of African Leaves Extract (Vernonia amygdalina DEL.) on Wound Healing Velocity after Tooth Extraction in Rattus norvegicus , Jurnal Sains dan Kesehatan: Vol. 1 No. 8 (2017): J. Sains Kes.
You may also start an advanced similarity search for this article.