Aktivitas Antioksidan Kulit Buah Pidada Merah (Sonneratia caseolaris L.)
Kata Kunci:
Ekstrak Kulit Buah Pidada merah, Antioksidan, IC 50Abstrak
Judul penelitian ini yaitu Aktivitas Antioksidan Kulit Buah Pidada Merah (Sonneratia Caseolaris L.). Penelitian ini dilakukan dengan metode DPPH (1,1-diphenyl-2-picrylhydrazyl) secara spektrofotometri untuk uji daya antioksidan ekstrak kulit buah pidada merah. Ekstrak yang digunakan dalam penelitian ini adalah dalam bentuk ekstrak kasar dan ekstrak fraksi dengan berbagai pelarut, yakni metanol, n-heksana, etil asetat, dan n-butanol. Pada penelitian ini, dilihat aktivitas antioksidan ekstrak kulit buah pidada merah, pengaruh variasi konsentrasi ekstrak terhadap DPPH, nilai IC50 masing-masing ekstrak. Analisis data yang digunakan adalah dengan persamaan regresi linier. Hasil pengujian aktivitas antioksidan kulit buah pidada merah terhadap DPPH menunjukkan IC50 masing masing-masing yaitu ekstrak metanol 25,72 ppm, ekstrak fraksi n-heksana 67,48 ppm, ekstrak etil asetat 109,24 ppm dan fraksi n-butanol 54,29 ppm. Dari data tersebut diketahui bahwa ektrak kulit buah pidada merah memiliki aktivitas antioksidan yang baik.
Referensi
1. Heyne, K. 1987. Tumbuhan Berguna Indonesia Jilid III. Badan Litbang Kehutanan: Jakarta.
2. Naiborhu, P.E. 2002. Ekstraksi dan Manfaat Ekstrak Mangrove (Sonneratia Caseolaris dan Sonneratia alba) sebagai Bahan Alam antibakterial Pada Patogen Udang Windu, Vibrio harveyi. Tesis, Fakultas Perikanan dan Ilmu
kelautan, Institut Pertanian Bogor: Bogor.
3. Sadhu, S. K., F. Ahmed, T. Ohtsuki, dan M. Ishibashi. 2006. Flavonoids from Sonneratia caseolaris. Journal of Natural Medicine 60: 264–265.
4. Silalahi, J. 2006. Makanan Fungsional. Kanisius: Yogyakarta.
5. Untung, Moch., Kurnia, 2007. Penelusuran Efektifitas Beberapa Bahan Alam Sebagai Kandidat Antibakteri Dalam Mengatasi Penyakit Vibriosis Pada Udang Windu. Universitas Padjajaran: Bandung.
Unduhan
Diterbitkan
2015-06-30
Terbitan
Bagian
Articles
Cara Mengutip
Aktivitas Antioksidan Kulit Buah Pidada Merah (Sonneratia caseolaris L.). (2015). Jurnal Sains Dan Kesehatan, 1(2), 69-74. https://jsk.ff.unmul.ac.id/index.php/JSK/article/view/35
Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama
- Vilca Veronica Hasiani, Islamudin Ahmad, Laode Rijai, Isolasi Jamur Endofit dan Produksi Metabolit Sekunder Antioksidan dari Daun Pacar (Lawsonia inermis L.) , Jurnal Sains dan Kesehatan: Vol 1 No 4 (2015): J. Sains Kes.
- Jusmiati, Rolan Rusli, Laode Rijai, Aktivitas Antioksidan Kulit Buah Kakao Masak dan Kulit Buah Kako Muda , Jurnal Sains dan Kesehatan: Vol 1 No 1 (2015): J. Sains Kes.
- Whenny, Rolan Rusli, Laode Rijai, Aktivitas Tabir Surya Ekstrak Daun Cempedak (Artocarpus champeden Spreng) , Jurnal Sains dan Kesehatan: Vol 1 No 4 (2015): J. Sains Kes.
- Oktaviany Triana, Fajar Prasetya, Hadi Kuncoro, Laode Rijai, Aktivitas Antijamur Ekstrak Daun Ketepeng Cina (Cassia alata L.) , Jurnal Sains dan Kesehatan: Vol 1 No 6 (2016): J. Sains Kes.
- Nur Masyithah Zamruddin, Herman, Laode Rijai, Aktivitas Antibakteri Ekstrak Daun Pacar (Lawsonia Inermis L.) , Jurnal Sains dan Kesehatan: Vol 1 No 1 (2015): J. Sains Kes.
- Nadia Rahma Kusuma Dewi, Hadi Kuncoro, Laode Rijai, Potensi Sitotoksik Ekstrak Air Daun Sirih Hitam (Piper sp.) , Jurnal Sains dan Kesehatan: Vol 1 No 1 (2015): J. Sains Kes.
- Adam M. Ramadhan, Laode Rijai, Jeny Maryani Liu, Kajian Penggunaan Obat Hipoglikemik Oral pada Pasien Diabetes Mellitus Tipe 2 di Puskesmas Temindung Samarinda , Jurnal Sains dan Kesehatan: Vol 1 No 3 (2015): J. Sains Kes.
- Dewi Nurmashita, Laode Rijai, Riski Sulistiarini, Pengaruh Penambahan Ekstrak Daun Kemangi (Ocimum basilicum L.) Terhadap Aktivitas Antibakteri Basis Pasta Gigi , Jurnal Sains dan Kesehatan: Vol 1 No 4 (2015): J. Sains Kes.
- Meilisa Athiyah, Islamudin Ahmad, Laode Rijai, Aktivitas Tabir Surya Ekstrak Akar Bandotan (Ageratum conyzoides L.) , Jurnal Sains dan Kesehatan: Vol 1 No 4 (2015): J. Sains Kes.
- Novita Sari, Islamudin Ahmad, Laode Rijai, Aktivitas Analgesik Ekstrak daun Jarum Tujuh Bilah (Pereskia bleo K) Pada Mencit Jantan (Mus musculus) , Jurnal Sains dan Kesehatan: Vol 1 No 2 (2015): J. Sains Kes.